Ia juga menggarisbawahi pentingnya kerja sama antara Polri dan Forkopimda sebagai satu kesatuan yang tak terpisahkan dalam setiap langkah yang diambil.
Gubernur Herman Deru berharap kerja sama ini terus dipertahankan agar Polri bisa semakin presisi dalam melaksanakan tugasnya. *