Tiga Pemain Timnas Indonesia U-22 Kena Sanksi AFC Usai Insiden di Final SEA Games

Jumat 14-07-2023,21:40 WIB
Reporter : Erni Susnita
Editor : hellen
Tiga Pemain Timnas Indonesia U-22 Kena Sanksi AFC Usai Insiden di Final SEA Games

Hukuman ini menjadi konsekuensi dari insiden yang terjadi dalam pertandingan SEA Games antara Indonesia dan Thailand.

BACA JUGA:Aston Villa Resmi Dapatkan Pau Torres dengan Biaya Transfer Tertinggi Ke-2 dalam Sejarah, Cek Nilainya

Sanksi ini diharapkan menjadi pelajaran bagi para pemain dan ofisial untuk menjaga sportivitas dalam permainan dan menjauhi tindakan yang melanggar aturan. *

 

Kategori :