Dengan sinopsis yang memikat dan kombinasi pemeran bintang yang tak diragukan lagi, "Jeong Nyeon" siap menghipnotis penonton dengan cerita tentang tekad, bakat, dan persaingan dalam mencapai impian.
BACA JUGA:Drama Korea terbaru berjudul Mask Girl : Rahasia di Balik Topeng
Drakor ini diharapkan akan menjadi magnet baru dalam dunia hiburan Korea, membawa nuansa segar dari era 1950-an ke layar kaca para penonton.
Pantau terus perkembangan drama ini untuk merasakan keseruan yang dijamin tak akan mengecewakan.*