Helio G99 dan RAM 8GB, Mesin Tangguh di Balik Desain Stylish Infinix Hot 40 Pro

Helio G99 dan RAM 8GB, Mesin Tangguh di Balik Desain Stylish Infinix Hot 40 Pro

Helio G99 dan RAM 8GB, Mesin Tangguh di Balik Desain Stylish Infinix Hot 40 Pro-google : dok net-

Performa ini semakin terbukti lewat hasil skor AnTuTu Benchmark yang menembus angka 240.000 poin, angka yang tergolong tinggi di kelas smartphone terjangkau.

Angka tersebut menjadi bukti bahwa perangkat ini tak hanya unggul dalam tampilan luar, tetapi juga sangat siap bersaing dari sisi performa teknis.

Main Game Berat? Gampang!

Bagi para gamer kasual maupun semi-pro, Infinix Hot 40 Pro menawarkan pengalaman bermain yang memuaskan.

Beberapa game populer seperti Mobile Legends, PUBG Mobile, hingga Genshin Impact bisa dimainkan dengan lancar di perangkat ini.

BACA JUGA:Cek Yuk! Harga Bekas Xiaomi 14T: Berapa Nilai Jualnya Setelah Dipakai?

BACA JUGA:Wow! Xiaomi 14T Tampil Elegan: Bodi Ramping, Tahan Air, dan Desain Mewah yang Memikat Hati!

Grafik yang ditampilkan tergolong halus, dan minim lag saat digunakan bermain dalam waktu lama.

Chipset Helio G99 memang dirancang untuk menghadirkan gaming experience yang stabil, bahkan dalam skenario permainan yang menuntut performa tinggi.

Ditambah dengan sistem pendingin internal yang efisien, suhu perangkat tetap terjaga meski digunakan untuk bermain game secara intensif.

Desain Elegan, Tetap Ringan dan Nyaman

Tak hanya mengandalkan dapur pacu, Infinix juga memperhatikan desain eksterior dari Hot 40 Pro.

BACA JUGA:Xiaomi Watch 2 Pro, Smartwatch Canggih 2025 dengan Harga Terjangkau dan Fitur Mumpuni

BACA JUGA:Baterai 5000mAh Infinix Hot 40 Pro Tahan Seharian, Isi Daya Cuma Sejam

Smartphone ini hadir dengan desain ramping dan stylish, menggunakan material berkualitas yang membuatnya terlihat elegan dan tidak murahan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: