Penuh Haru! Sujud Syukur Manggala Agni Sumsel Berjibaku Hadapi Karhutla

Penuh Haru! Sujud Syukur Manggala Agni Sumsel Berjibaku Hadapi Karhutla

Sujud Syukur Manggala Agni ditengah Hujan deras yang menggyur wilayah OKI /Manggala Agni-Foto-

Penuh Haru! Sujud Syukur Manggala Agni Sumsel Berjibaku Hadapi Karhutla 

 

SUMEKSRADIONEWS.ONLINE- Tim Manggala Agni Sumsel memerangi karhutla di wilayah Jungkal, Kabupaten OKI, Sumatera Selatan, pada Selasa, 10 Oktober 2023.

Video unggahan dari tim ini menampilkan kegigihan mereka saat berhadapan dengan asap tebal dan lahan terbakar.

Dalam sebuah caption, mereka bersujud syukur atas bantuan hujan dalam upaya pemadaman.

"Hujan membantu pemadaman di lapangan, dan sautan (merdeka!)" kata dalam caption video tersebut.

Lebih dari 2600 warganet telah menyatakan dukungan mereka terhadap tim Manggala Agni Sumsel ini.

Kegigihan dan semangat para petugas dalam memerangi karhutla mendapat apresiasi luas dari masyarakat.

BACA JUGA:Pemerintah Daerah Banyuasin Berupaya Tangani Dampak Karhutla dan Kabut Asap

Tim Manggala Agni terus berjuang melawan kebakaran hutan dan lahan yang rawan terbakar.

Upaya mereka dalam menjaga lingkungan dan masyarakat patut diapresiasi.

Kesadaran akan pentingnya menjaga ekosistem dan mencegah karhutla semakin tumbuh di kalangan masyarakat.

Semoga hujan terus membantu dalam upaya pemadaman dan pengendalian karhutla.

BACA JUGA:Begini Kata Kapolres Banyuasin, Usai Empat Pelaku Karhutla Ditangkap

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: