Baterai Laptop Mudah Rusak? Ini Tips dan Trik untuk Perawatan Optimal!

Baterai Laptop Mudah Rusak? Ini Tips dan Trik untuk Perawatan Optimal!

Baterai Laptop Mudah Rusak? Ini Tips dan Trik untuk Perawatan Optimal!-Foto:google/net-

Baterai Laptop Mudah Rusak? Ini Tips dan Trik untuk Perawatan Optimal!

 

SUMEKSRADIONEWS.ONLINE - Sedih kan jika baterai laptop sudah mulai rusak? Nah, sebelum ini terjadi, tentu akan lebih baik kita berupaya untuk mencegahnya.

Baterai laptop yang rusak dapat mengganggu produktivitas Anda, dan perbaikan atau penggantian baterai bisa menjadi tugas yang cukup mahal.

Oleh karena itu, sangat penting untuk merawat baterai laptop Anda dengan baik agar tetap awet dan dalam kondisi optimal.

Berikut adalah beberapa tips dan trik yang dapat Anda terapkan untuk mencegah baterai laptop mudah rusak.

BACA JUGA:Setelah Tau, Ongomong Keren! Tinjauan Kualitas Audio Asus SonicMaster pada Laptop Asus Vivobook Flip 14 TM420

Hindari Langsung Menggunakan Laptop Sesaat Setelah Pembelian

Ketika Anda baru saja membeli laptop baru, rasanya sangat antusias untuk segera mencobanya.

Namun, kebanyakan laptop baru biasanya memiliki baterai yang belum sepenuhnya terisi atau bahkan kosong.

Untuk mencegah kerusakan pada baterai, disarankan untuk mengisi baterai dalam keadaan laptop dimatikan selama sekitar 4 jam agar baterai terisi penuh sebelum digunakan.

Memakai Laptop Hingga Baterai Habis Total, dan Tidak Mencabut Colokan saat Sudah Full

Kebiasaan menghabiskan daya baterai hingga habis total sebaiknya dihindari. Sebaiknya Anda mulai mengisi daya komputer saat menerima peringatan baterai rendah, sebelum baterai benar-benar habis.

BACA JUGA:Inilah Asus Vivobook Flip 14 TM420 - Mengapa Laptop Ini Menjadi Pilihan Menarik? Langsung Review & Spesifikasi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://sumeksradio.disway.id/