Cesc Fabregas Umumkan Pensiun sebagai Pemain, Menyambut Tantangan Baru sebagai Pelatih

Cesc Fabregas Umumkan Pensiun sebagai Pemain, Menyambut Tantangan Baru sebagai Pelatih

Cesc Fabregas Umumkan Pensiun sebagai Pemain.--

"Saya telah meraih trofi Piala Dunia (2010), dua trofi Piala Eropa (2008 dan 2012), dan hampir memenangkan segalanya di Inggris dan Spanyol," kata Cesc Fabregas.

 

"Untuk semua orang yang telah membantu saya, rekan setim, pelatih, direktur, presiden, pemilik, fans, dan agen saya, saya mengucapkan terima kasih dari lubuk hati saya," tambahnya.

Cesc Fabregas juga mengucapkan terima kasih kepada keluarganya yang telah membantunya dan mendampinginya selama ini.

 

"Namun, saat ini tidak semuanya sedih, sekarang ada tantangan baru yang dimulai.

Saya senang mengumumkan bahwa saya akan berada di pinggir lapangan dan mulai melatih tim B dan tim Primavera Como 1907," kata Cesc Fabregas.

 

BACA JUGA:Siapakah Menguasai Laga Perdana Liga 1? Persib Bandung Bersiap Hadapi Madura United!

 

Berkaitan dengan karier Cesc Fabregas, berikut ini adalah 5 fakta tentang dirinya:

  1. Cesc Fabregas menjadi pemain dengan jumlah assist terbanyak kedua di Liga Inggris, hanya kalah dari legenda Manchester United, Ryan Giggs, tetapi kini posisinya terancam oleh Kevin De Bruyne yang telah mengoleksi 102 assist.

  2. Pemain yang lahir di Arenys de Mar tersebut tampil sebanyak 104 kali di kasta tertinggi Liga Inggris, Premier League, saat masih remaja, hanya Wayne Rooney (105) yang tampil lebih banyak.

  3. Cesc Fabregas adalah satu-satunya pemain yang mencatatkan 10 assist atau lebih dalam enam musim berbeda di Liga Inggris:

    • 2006-2007: 11 assist
    • 2007-2008: 17 assist
    • 2009-2010: 13 assist
    • 2010-2011: 11 assist
    • 2014-2015: 18 assist
    • 2016-2017: 12 assist
  4. Salah satu assist terbaik dari Fabregas adalah untuk gol Andres Iniesta pada pertandingan final Piala Dunia 2010 melawan Belanda, yang menjadi gol penentu kemenangan.

  5. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

    Sumber: