Agensi Klarifikasi Rumor Comeback G-Dragon di Oktober 2024: Apa yang Sebenarnya Terjadi?
Agensi Klarifikasi Rumor Comeback G-Dragon di Oktober 2024: Apa yang Sebenarnya Terjadi?-Google : dok net-
Mereka mengungkapkan bahwa setelah merilis musik barunya, G-Dragon akan menjalani serangkaian aktivitas global.
Hal ini termasuk penampilan di berbagai acara internasional dan kemungkinan besar tur konser di beberapa negara.
BACA JUGA:Penjelasan Ending Drakor Red Swan: Hubungan Oh Wan Soo dan Seo Do Yoon serta Dalang di Balik Teror
"Setelah comeback, ia akan melakukan aktivitas global, dan aktivitas di Jepang juga direncanakan menjadi bagian rangkaian tersebut," kata agensi.
Pernyataan ini menegaskan bahwa G-Dragon tidak hanya fokus pada pasar domestik, tetapi juga akan merambah pasar internasional, yang menjadi bagian penting dari strategi promosi globalnya.
Perjalanan Karir G-Dragon
G-Dragon terakhir kali merilis musik pada tahun 2017 dengan extended plays (EP) berjudul Kwon Ji Yong.
EP ini menjadi salah satu karya terakhirnya sebelum ia lebih banyak berkutat dengan proyek-proyek di luar musik dan menjalani wajib militer.
Ketiadaan rilisan baru dari G-Dragon sejak saat itu membuat para penggemar sangat menantikan kembalinya sang superstar ke dunia musik.
BACA JUGA:Intip Lagi Yuk! Kento Nakajima Ungkap Rahasia di Balik Proses Kreatif Single
BACA JUGA:Kemeriahan di Balik Layar: Inilah Detil Konser Virtual Kento Nakajima yang Menghipnotis
Selama bertahun-tahun, G-Dragon telah dikenal sebagai salah satu ikon K-pop dengan pengaruh besar tidak hanya di Korea tetapi juga di dunia internasional.
Kariernya yang gemilang, baik sebagai member BIGBANG maupun sebagai solois, telah menghasilkan sejumlah hits yang mengukuhkan namanya di puncak industri musik.
Harapan dan Ekspektasi Penggemar
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: