Inovasi Produk dan Layanan BRI Tahun 2025, Solusi Lengkap Bagi Kebutuhan Finansial Nasabah
Inovasi Produk dan Layanan BRI Tahun 2025, Solusi Lengkap Bagi Kebutuhan Finansial Nasabah-Foto : BRI-
BRI mendukung rantai pasokan bisnis dengan solusi pembiayaan yang memungkinkan perusahaan memperoleh dana untuk memenuhi pesanan dan menjaga ketersediaan stok.
- Kredit Investasi
Ini diperuntukan proyek-proyek besar, BRI menawarkan kredit investasi dengan syarat dan suku bunga yang kompetitif.
BACA JUGA:Pempek Cek IDA26: 10 Tahun Sukses Bermitra dengan BRI, Dorong UMKM Berkembang
BACA JUGA:BRI Mobile: Solusi Transaksi Cepat dan Aman di Genggaman
- Kredit Waralaba
Bagi para pelaku usaha yang ingin mengembangkan bisnis waralaba, BRI menyediakan produk kredit khusus untuk mendukung pertumbuhan mereka.
- Kredit Agunan Kas
Nasabah dapat meminjam dengan jaminan kas atau deposito yang dimiliki di BRI.
Ini adalah solusi yang mudah dan cepat untuk memenuhi kebutuhan finansial.
BACA JUGA:BRI Dorong Liga 1: Sponsorship yang Bangun Sepak Bola dan Ekonomi Indonesia
BACA JUGA:Pisang Melimpah, Omzet Meningkat: UMKM Keripik Pisang di Bakauheni Sukses Berkat BRI
- Bank Garansi
BRI juga menyediakan bank garansi yang dapat digunakan dalam berbagai transaksi bisnis, termasuk tender dan kontrak proyek.
3 Digital Banking
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: