Rasakan Sensasi Wisata Bak di Pulau Pribadi di Pulau Dolphin, Kepulauan Seribu

Rasakan Sensasi Wisata Bak di Pulau Pribadi di Pulau Dolphin, Kepulauan Seribu

Rasakan Sensasi Wisata Bak di Pulau Pribadi di Pulau Dolphin, Kepulauan Seribu-google: dok net-

BACA JUGA:Mitos Kedung Ijo di Pantai Tamban: Keindahan Alam yang Dibumbui Misteri

Keindahan sunset di pulau ini menjadikannya salah satu daya tarik utama bagi pengunjung.

"Pengunjung bisa menikmati pemandangan sunset yang sangat eksotis, sambil bermain di laut dangkal yang airnya biru jernih, saking beningnya, bahkan pasir putih di dasar laut bisa terlihat jelas," ungkap Onel.

Akses Menuju Pulau Dolphin

Untuk mencapai Pulau Dolphin, Anda bisa berangkat dari Jakarta dengan menaiki perahu dari Pelabuhan Muara Angke menuju Pulau Harapan.

Pulau Harapan adalah titik terdekat untuk menuju Pulau Dolphin.

BACA JUGA:Healing Murah Meriah di Air Terjun Sumber Pitu: Nikmati Keindahan Alam dengan Hanya 10 Ribu

BACA JUGA:Kampung Gelam: Destinasi Wisata Hidden Gem di Kota Palembang yang Patut Diketahui

Setelah tiba di Pulau Harapan, Anda bisa melanjutkan perjalanan dengan menyewa perahu nelayan untuk menyeberang ke Pulau Dolphin.

Perjalanan dari Pulau Harapan ke Pulau Dolphin hanya memakan waktu sekitar 30 menit.

Pulau Dolphin tidak memiliki dermaga, sehingga perahu akan menambatkan badannya langsung di tepi pantai.

Suasana alami dan eksotis pulau yang tidak berpenghuni ini benar-benar membuat siapa pun yang datang merasa seperti berada di pulau pribadi.

Fasilitas yang Disediakan Alam

BACA JUGA:Ayana Gedongsongo: Tempat Instagramable yang Menyatu dengan Alam dan Kesenangan

BACA JUGA:Candi Gedong Songo: Menyatu dengan Sejarah dan Alam di Lereng Gunung Ungaran

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: