Wow! Inilah Sederet Capaian Terbaru G-Dragon Usai Rilis Single 'POWER'!
G-Dragon Usai Rilis Single 'POWER'-Google : dok net-
BACA JUGA:Teaser Squid Game 2 Ungkap Motif Seong Gi-hun Kembali ke Permainan Maut Lho!
BACA JUGA:Buruan Cek! 7 Rekomendasi Film Malam Halloween yang Bisa Bikin Mewek Lho!
Berikut adalah beberapa pencapaian yang diraih G-Dragon dengan lagu ini:
Debut Tertinggi di Spotify Korea 2024 "POWER" mencatatkan rekor sebagai lagu dengan debut Spotify tertinggi di Korea Selatan untuk tahun 2024.
Dalam waktu kurang dari satu hari, lagu ini berhasil mencapai 116.615 streaming, mengalahkan rekornya sendiri dan lagu-lagu lain dari artis top seperti Rose dan Bruno Mars, yang masing-masing mencatatkan 110.754 streaming dan 109.725 streaming untuk lagu-lagu mereka.
Views YouTube yang Mencengangkan Video musik (MV) "POWER" juga mendapatkan perhatian luar biasa di platform YouTube.
Dalam 24 jam pertama setelah dirilis, MV ini berhasil meraih 9.112.300 views, menjadikannya video musik dengan views terbanyak bagi idol laki-laki selama tahun 2024. Angka ini mengalahkan pencapaian Zico feat.
BACA JUGA:Intip Yuk! Raffi Ahmad Sempat Ragu Jadi Utusan Khusus Presiden Prabowo Subianto!
BACA JUGA:Jadwal Bioskop Trans TV 4-10 November 2024: Inilah Daftar Film Seru untuk Temani Minggu Kamu Nih!
Jennie, yang mendapatkan 8,09 juta views, serta Jimin dan V BTS yang masing-masing mencatatkan 8,07 juta dan 7,3 juta views.
Streaming Hari Pertama Tertinggi di Melon 2024 Di platform streaming musik Korea, Melon, "POWER" mencetak rekor dengan total 2.196.100 streaming pada hari pertama.
Capaian ini melampaui rekor sebelumnya yang dipegang oleh Jungkook dengan lagu "Seven," yang mencatatkan 1,8 juta streaming.
Dengan demikian, "POWER" menjadi lagu pertama dan satu-satunya yang meraih lebih dari 2 juta streaming pada hari pertama di tahun ini.
Lagu Tercepat Masuk Flo Top 10 Selain itu, "POWER" juga berhasil mencatatkan rekor baru di platform musik Flo.
Lagu ini menjadi rilisan paling cepat yang berhasil masuk ke dalam Flo Top 10 pada tahun 2024.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: