Wow! KUR Bank BJB 2025 Resmi Dibuka, Pinjaman Hingga Rp500 Juta dengan Bunga 6%!

Wow! KUR Bank BJB 2025 Resmi Dibuka, Pinjaman Hingga Rp500 Juta dengan Bunga 6%!

KUR Bank BJB 2025 Resmi Dibuka-Google : dok net-

BACA JUGA:8 Strategi Digital Marketing untuk UMKM yang Ingin Tumbuh di 2025!

BACA JUGA:Dari Dapur Kecil ke Pasar Luas: Perjalanan Inspiratif Suhartini Bersama BRI dalam Membangun Tien Cakes and Coo

Tenor Pinjaman Fleksibel Hingga 5 Tahun

Selain bunga yang terjangkau, tenor atau jangka waktu pinjaman juga menjadi keunggulan KUR BJB. 

Bank BJB memberikan pilihan tenor mulai dari 1 hingga 5 tahun, tergantung pada jenis usaha dan kemampuan bayar debitur. 

Untuk pinjaman modal kerja, tenor maksimal 3 tahun, sementara untuk investasi bisa mencapai 5 tahun.

Dengan tenor yang panjang dan bunga tetap, pelaku usaha dapat lebih leluasa mengelola arus kas tanpa terbebani angsuran tinggi setiap bulan.

Siapa Saja yang Bisa Mengajukan KUR BJB 2025?

Program ini terbuka untuk berbagai kalangan, khususnya:

Pelaku UMKM yang memiliki usaha aktif dan produktif

BACA JUGA:Cek Nih! Pasar Ekspor Indonesia: Tiongkok, AS, India Jadi Tujuan Utama, Bagaimana Peluang UMKM Menyusul?

BACA JUGA:Hery Gunardi Pimpin PERBANAS 2024–2028: Bankir Visioner Siap Bawa Perbankan Nasional ke Level Baru

Warga negara Indonesia berusia minimal 21 tahun atau sudah menikah

Tidak sedang menerima kredit produktif lain dari lembaga perbankan

Memiliki catatan kredit yang baik di SLIK OJK

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: