Cakep Semua! Garmin Vivoactive 6 vs Venu Series: Mana yang Lebih Cocok untuk Gaya Hidupmu?

Cakep Semua! Garmin Vivoactive 6 vs Venu Series: Mana yang Lebih Cocok untuk Gaya Hidupmu?

Garmin Vivoactive 6 vs Venu Series-Google : dok net-

Harga jelas menjadi pertimbangan penting. Garmin Venu 3 adalah yang paling mahal di antara ketiganya, biasanya dibanderol sekitar Rp 7–8 jutaan. 

BACA JUGA:Garmin Quatix 7 Pro: Investasi Cerdas untuk Pecinta Outdoor!

BACA JUGA:Tips dan Trik Maksimalkan Fitur Garmin Quatix 7 Pro untuk Aktivitas Outdoor!

Vivoactive 6 berada di kisaran Rp 5–6 jutaan, sementara Venu Sq 2 menjadi yang paling terjangkau dengan harga sekitar Rp 3,9–4,5 jutaan.

Dari sini, bisa dilihat bahwa Garmin telah membagi target pengguna dengan cukup jelas:

Venu 3 untuk pengguna premium yang ingin tampilan mewah + fitur kesehatan lengkap.

Vivoactive 6 untuk pengguna aktif yang lebih mementingkan daya tahan dan efisiensi olahraga.

Venu Sq 2 sebagai entry-level AMOLED smartwatch yang tetap punya fitur kesehatan lengkap.

Kelebihan dan Kekurangan Masing-Masing

BACA JUGA:Komplit! Garmin Quatix 7 Pro: Perbandingan Lengkap dengan Jam Tangan Pintar Lainnya di Kelas Premium!

BACA JUGA:Garmin Quatix 7 Pro Menyelamatkan Hidup: Cerita Nyata Pengguna!

Berikut ringkasan kelebihan dan kekurangan dari masing-masing model:

1. Garmin Vivoactive 6

Daya tahan baterai sangat baik

Cocok untuk outdoor activity

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: