Bingung Saat memilih frame kacamata?Ini nih Tips Memilih Kacamata Sesuai Bentuk Wajah Kalian

Bingung Saat memilih frame kacamata?Ini nih Tips Memilih Kacamata Sesuai Bentuk Wajah Kalian

Fey! Guru cantik pandai memilih kacamata -Foto:Dio Sumeks radio-

Bingung Saat memilih frame kacamata?Ini nih Tips Memilih Kacamata Sesuai Bentuk Wajah Kalian

 

SUMEKSRADIONEWS.ONLINE - Kacamata tidak hanya berfungsi sebagai alat bantu penglihatan, tetapi juga sebagai aksesoris fashion yang dapat memperkuat gaya seseorang.

Tahun 2023 membawa beragam tren dalam dunia kacamata, mulai dari model berbingkai besar hingga geometris, bening, dan logam tipis.

Namun, memilih kacamata yang sesuai dengan bentuk wajah adalah kunci utama untuk tampil fashionable dan percaya diri.

Setiap orang memiliki preferensi dan estetika yang berbeda, tetapi ada beberapa tips yang dapat membantu Anda menemukan kacamata yang cocok untuk wajah Anda.

BACA JUGA:Terkucil Atau Terkoneksi? Ininih Tips Cara Menciptakan Ruang Aman bagi Para Jomblo

Alfonsus Hasnianka, CEO Mollucas Eyewear, mengatakan bahwa kacamata kini bukan hanya alat bantu penglihatan, tetapi juga aksesori fashion yang dapat menunjang penampilan.

Berikut adalah beberapa tips dari Mollucas Eyewear untuk memilih kacamata sesuai dengan bentuk wajah:

1. Frame Persegi untuk Bentuk Wajah Oval dan Bulat

    Wajah oval memiliki proporsi yang merata dengan sedikit penyempitan di dahi dan dagu. Kacamata persegi cocok untuk wajah ini karena garis kuat dan sudut yang tegas memberikan kontras.

    Wajah bulat yang memiliki proporsi merata pada dahi, rahang, dan pipi juga bisa menggunakan kacamata persegi untuk memberikan kesan wajah yang lebih panjang.

BACA JUGA:Mengatur Hari dengan Sukses: Panduan Membuat Daftar Tugas yang Efektif & Strategi Manajemen Waktu

2. Frame Geometris untuk Wajah Persegi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: