BACA JUGA:Khasiat Kunyit untuk Anti-Aging dan Pembersih Darah: Rahasia Alam untuk Tubuh Sehat!
BACA JUGA:Jahe, Si Antioksidan Tinggi dengan Segudang Manfaat untuk Kesehatan!
Berikut panduan konsumsi berdasarkan kondisi tubuh:
Kondisi Tidak Fit
Konsumsi dua kali sehari, pagi sebelum sarapan dan malam sebelum tidur.
Waktu pagi membantu membersihkan tubuh dari toksin, sedangkan malam hari memperbaiki sistem tubuh selama istirahat.
Kondisi Normal
Cukup satu kali sehari, idealnya di pagi hari untuk memulai aktivitas dengan tubuh yang segar dan bugar.
Manfaat Konsumsi Minuman Herbal
Konsumsi minuman herbal secara rutin memberikan berbagai manfaat kesehatan, antara lain:
Meningkatkan Sistem Imun
Kombinasi bahan-bahan alami seperti madu dan lemon memberikan perlindungan tubuh terhadap virus dan bakteri.
BACA JUGA:Intip Yuk! Inilah Peranan Sayur dan Buah Organik dalam Mencegah Batu Ginjal!
BACA JUGA:Keji Beling: Solusi Herbal Ampuh untuk Batu Ginjal dan Kandung Kemih!
Detoksifikasi Tubuh
Jahe dan lemon membantu membersihkan racun dalam tubuh, terutama jika diminum di pagi hari.