Tips Mengelola Pinjaman KUR Syariah Agar Tidak Merugi: Strategi Cerdas untuk UMKM!

Kamis 13-03-2025,12:45 WIB
Reporter : Junita Sabrina
Editor : Junita Sabrina

BACA JUGA:Wow! Penjualan UMKM Binaan BUMN di INACRAFT 2025 Tembus Rp5,7 Miliar, Apa Rahasianya?

BACA JUGA:Ini Dia! Peran Shopee dalam Membantu UMKM Berkembang Lewat Big Ramadan Sale 2025!

Jika ditemukan adanya masalah keuangan, segera lakukan perbaikan dengan menyesuaikan strategi bisnis agar tetap bisa memenuhi kewajiban pembayaran pinjaman.

7. Hindari Risiko dengan Diversifikasi Pendapatan

Jika memungkinkan, pelaku usaha bisa mencari tambahan sumber pendapatan untuk mengurangi risiko keuangan. 

Beberapa cara yang bisa dilakukan:

Menambah jenis produk atau layanan yang sesuai dengan usaha utama.

Memanfaatkan platform online untuk memperluas jangkauan bisnis.

Menjalin kerja sama dengan supplier atau distributor lain untuk mendapatkan harga bahan baku lebih murah.

Diversifikasi pendapatan akan membuat bisnis lebih stabil dan tidak tergantung pada satu sumber pemasukan saja.

BACA JUGA:BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan, Bukti Keberpihakan Nyata untuk UMKM dan Ekonomi Rakyat

BACA JUGA:Inilah 49 Lembaga Keuangan Siap Salurkan KUR 2025, Ini Daftar Bank yang Terlibat, Cek Yuk!

Kelola KUR Syariah dengan Bijak Agar UMKM Tetap Untung

Mengelola pinjaman KUR Syariah dengan baik adalah kunci utama agar bisnis tetap berkembang tanpa mengalami kerugian. 

Dengan memahami skema pembiayaan, menggunakan dana secara produktif, menyusun rencana keuangan yang matang, disiplin dalam pembayaran cicilan, serta meningkatkan omzet bisnis, UMKM dapat memanfaatkan pinjaman ini untuk pertumbuhan yang lebih pesat.

Dengan strategi yang tepat, KUR Syariah bukan hanya menjadi solusi finansial, tetapi juga menjadi alat yang efektif untuk mengembangkan bisnis tanpa terjebak utang. 

Kategori :