Sengketa kepemilikan Rumah! Anak Angkat dan Ibu Angkat, Nenek Siti Marbiah Sempat Heboh di Banyuasin !

Rabu 06-12-2023,16:00 WIB
Editor : Eko Subakti

Keimanan tidak menjadi spirit menjalin hubungan kekeluargaan.

Inilah sistem yang terjadi di masyarakat saat ini.

Sistem  kapitalisme telah merasuk ke dalam pemikiran banyak masyarakat saat ini. Hal inilah akhirnya membuat terputusnya tali silaturahmi antar keluarga. 

BACA JUGA:Mengapa Karhutla Terus Berulang dan Terjadi? Apa Dampaknya? ini penjelasan dari Muthmainnah Kurdi, S. Ag. !

Kondisi ini pun di perparah dengan minimnya  pendidikan agama baik di sekolah  atau dalam keluarga.

Agama tidak di jadikan tolok ukur perbuatan baik dan buruk.

Bagaimana kurikulum pendidikan minim dalam ilmu adab dan akhlak.

Pun, dalam keluarga  orang tua tidak bisa memberikan teladan dalam bersikap  dan bertingkah laku Islam.

Sehingga banyak bermunculan kasus anak yang gagal dalam berbuat baik kepada orang tua. 

BACA JUGA:Kabut Asap Masih Melanda Wilayah Sumatera Selatan, Karhutla Dampak dari Kapitalisme !

Islam Memandang Anak Angkat

Mengadopsi anak sudah bada di masa jahiliahnya dan di benarkan di awal Islam datang.

Bahkan Rasulullah Saw pun mengangkat anak yakni, Zaid bin Haritsah ra, saat itu Rasulullah belum di angkat menjadi Nabi.

Zaid sebelumnya adalah budak Rasulullah dan akhirnya dibebaskan dan di angkat menjadi anak.

Sampai di panggil dengan sebutan Zaid bin Muhammad. 

BACA JUGA:Mengapa Karhutla Terus Berulang dan Terjadi? Apa Dampaknya? ini penjelasan dari Muthmainnah Kurdi, S. Ag. !

Kategori :