Kaltim Mencetak Kejutan di Fornas Esports 2023

Kaltim Mencetak Kejutan di Fornas Esports 2023

FORNAS VII /2023--Internet.com

 

"Sejak awal, kami telah merencanakan kompetisi ini dengan baik agar pemain game merasa puas. Kami akan terus melakukan evaluasi agar acara di masa depan dapat menjadi lebih baik lagi," ucapnya.

Rasa puas terhadap penyelenggaraan Fornas Esports juga disampaikan oleh Risa Fachrizal, Sekretaris Umum IESPA Kalimantan Timur (Kaltim).

Yang datang bersama Pembina IESPA Kaltim Celni Pita Sari, yang juga Manajer Timnas Futsal Indonesia, untuk memberikan dukungan.

 

Pada Fornas Esports ini, Tim Esports Kaltim menciptakan kejutan dengan meraih posisi runner-up dengan memperoleh 1 emas dari Rendi Ramadani (E-Football) dan 1 perunggu dari Amru Zikry Ihsani (Mobile Legend). Sementara itu, juara umum diraih oleh Tim Esports Sumatra Utara yang berhasil meraih 1 emas, 1 perak, dan 1 perunggu.

 

"Tim Esports Kaltim meraih 1 emas dan 1 perunggu serta posisi runner-up di Fornas Esports untuk pertama kalinya.

Ini merupakan hasil yang membanggakan karena pada Fornas Esports 2022 di Palembang, kami tidak memperoleh medali," kata Risa Fachrizal yang memuji penyelenggaraan Fornas Esports 2023 di Bandung.

 

BACA JUGA:27 Atlet Berprestasi, Termasuk Jojo dan Ginting, Resmi Menjadi ASN di Kemenpora

 

Berikut adalah hasil lengkap Fornas Esports 2023 Bandung:

 

E-Football:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: