Manfaat Batang Serai dalam Menjaga Kesehatan Saraf dan Otak!
Manfaat Batang Serai dalam Menjaga Kesehatan Saraf dan Otak!-Google : dok net-
Teh serai adalah salah satu cara paling sederhana dan efektif untuk mendapatkan manfaat dari batang serai.
Caranya cukup mudah, rebus beberapa batang serai yang telah digeprek dengan air mendidih.
Minum teh ini secara rutin, terutama saat pagi atau sore hari, untuk merasakan efek menenangkan sekaligus meningkatkan fokus dan daya ingat.
Tambahkan pada Masakan
Serai sering digunakan dalam masakan Indonesia, seperti dalam sup, gulai, atau tumisan.
BACA JUGA:Madu untuk Kulit Glowing Nih! Rahasia Alami Bebas Jerawat, Cek Yuk!
BACA JUGA:Mengapa Daun Bidara Wajib Ada di Setiap Rumah?, Inilah Tanaman Herbal dengan Manfaat Tak Terbatas!
Selain memberikan aroma segar, serai juga bisa meningkatkan asupan nutrisi yang baik untuk otak.
Usahakan untuk menambah serai pada menu makanan sehari-hari untuk mendapatkan manfaat jangka panjang.
Aromaterapi Serai
Selain dikonsumsi secara langsung, serai juga bisa digunakan sebagai aromaterapi.
Aroma serai yang segar dapat membantu meredakan stres dan meningkatkan suasana hati.
Hal ini akan berdampak positif pada kesehatan mental dan kemampuan kognitif.
BACA JUGA:Wow! Mentimun: Memiliki Antioksidan Tinggi untuk Mengatasi Jerawat dengan Cepat!
BACA JUGA:Wow! Kombinasi Putih Telur dan Lemon: Masker Ajaib untuk Jerawat yang Tak Kunjung Hilang!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: