McDonald's Indonesia Sumbang Rp1,5 Miliar untuk Palestina! strategy counter isu boycot Atau Untuk Kemanusiaan?
McDonald's Indonesia Sumbang Rp1,5 Miliar untuk Palestina! strategy counter isu boycot Atau Untuk Kemanusiaan?-Foto:google/net-
McDonald's Indonesia Sumbang Rp1,5 Miliar untuk Palestina! strategy counter isu boycot Atau Untuk Kemanusiaan?
SUMEKSRADIONEWS.ONLINE - McDonald's Indonesia kembali menjadi sorotan publik setelah merilis klarifikasi terkait boikot yang dilakukan masyarakat Indonesia sebelumnya.
Pada 23 Oktober 2023, akun Instagram resmi McDonald's Indonesia @mcdonaldsid mengunggah klarifikasi yang memicu berbagai reaksi dari warganet.
Dalam klarifikasi tersebut, McDonald's Indonesia menegaskan kemandiriannya dan mengklaim tidak memiliki keterkaitan dengan McDonald's Israel.
Mereka menjelaskan bahwa operasional di Indonesia berdiri secara independen tanpa terafiliasi dengan keputusan atau aktivitas McDonald's di negara lain.
Belakangan, pada Rabu, 8 November 2023, McDonald's Indonesia kembali mencuri perhatian dengan mengumumkan bahwa mereka memberikan bantuan sebesar Rp1,5 miliar kepada Palestina melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas).
Meskipun langkah ini diapresiasi oleh sebagian netizen, tetapi tetap saja menimbulkan kontroversi.
Reaksi dari netizen terbagi menjadi dua kubu besar.
Sebagian besar netizen menyambut baik tindakan McDonald's Indonesia yang memberikan bantuan dan berencana untuk mendukung perusahaan ini lebih lanjut.
BACA JUGA:Sejumlah Produk Israel Jadi Sasaran Boikot di Indonesia! Apa Saja? Cek Sekarang
"Aku sih yes, nanti malem pesen kentang sama bigmac, terima kasih McD Indonesia sudah support Palestina," tulis akun pro mendukung McD.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: https://sumeksradio.disway.id/