Ini Dia, 9 Obat Kolesterol Yang Murah & Mudah Ditemukan, Bahkan Didapur Ada Lho, Simak Yuk!

9 Obat Kolesterol Yang Murah & Mudah Ditemukan-Foto: google/net-
Buah apel juga bermanfaat bagi kesehatan, salah satunya dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat.
Selain itu, apel juga mengandung zat beta-glucan yang dapat membantu menjaga kesehatan jantung dan sistem imun tubuh, mengendalikan kadar gula darah dan mengurangi risiko penyakit kanker.
Apel juga merupakan salah satu sumber serat larut yang mampu menurunkan kolesterol secara almi dan mencegah pengerasan pembuluh darah arteri.
Apel bermanfaat untuk melindungi tubuh dari risiko serangan jantung dan stroke.
9. Biji rami
Biji rami adalah bahan alami untuk menurunkan kadar kolesterol yang berasal dari tanaman rami, terutama pada penderita kadar kolesterol tinggi dan wanita pascamenopause.
Selain itu, bahan alami ini mengandung asam alfa-linolenat (ALA), yakn jenis asam lemak omega-9 yang dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung. *
(sumber siloamhospital)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: